8 Cara Mengatasi Burnout Belajar

Burnout belajar adalah sebuah kondisi yang umumnya dialami oleh para pelajar di mana tidak hanya kelelahan fisik, namun kelelahan mental pun terjadi karena stres jangka panjang karena belajar [1,3,4]. Stres yang terlalu lama ditahan tidak akan dapat terbendung lagi dan hal ini kemudian menyebabkan burnout belajar. Burnout sendiri merupakan istilah untuk kondisi mental, fisik serta […]

Kencing Berbusa: Penyebab – Cara Mengatasi dan Mencegahnya

Apa Itu Kencing Berbusa? Kencing biasanya berwarna kuning pucat hingga berwarna kuning gelap dan terlihat rata. [1] Terdapat berbagai faktor dari kencing berbusa, dimulai dari pola makan hingga obat-obatan untuk penyakit yang dapat menyebabkan perubahan warna dan kencing terlihat berbusa. [1] Jika kencing Anda terlihat berbusa, kemungkinan dapat disebabkan oleh kandung kemih Anda penuh. [1] […]

17 Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah Secara Alami

Kerutan merupakan lipatan yang terdapat pada kulit. Saat umur bertambah, kulit menghasilkan lebih sedikit kolagen dan elastin. Hal ini berujung pada kulit menjadi lebih tipis dan lebih mudah mengalami kerusakan. Pengaruh lingkungan, dehidrasi, toksin dapat membuat kulit wajah Anda mengalami kerutan sebelum waktunya. [1] Kerutan merupakan hal alami ketika Anda bertambah tua. Tidak ada yang […]

Manfaat Mencukur Rambut Miss V dan Efek Sampingnya

Rambut pada bagian miss V merupakan jenis rambut terminal. Rambut jenis ini memiliki karakteristik seperti lebih panjang dan tebal dibandingkan rambut jenis lain. Rambut terminal muncul pada masa pubertas dan menggantikan rambut jenis lain di beberapa bagian tubuh tertentu seperti lengan, ketiak, tungkai, bagian miss V, rambut wajah, dan lainnya. [1] Mencukur rambut miss V […]

7 Cara Mengatasi Stres saat Pandemi yang Mudah Dilakukan

Virus COVID-19 saat ini masih menjadi pandemi global yang mempengaruhi kehidupan manusia dalam segala hal. Penyebaran virus yang begitu cepat membuat jutaan nyawa di dunia melayang. Banyaknya berita tentang COVID-19  yang beredar di media massa, televisi, dan media soial  juga berdampak pada kesehatan mental. Banyaknya tantangan terutama tantangan sosial dan ekonomi yang harus dihadapi bisa […]

9 Cara Aman untuk Mengencangkan Kulit Wajah Pria

Perawatan wajah tidak hanya untuk wanita saja, namun perawatan wajah juga sangat berguna sekali untuk pria. Salah satu perawatan yang bisa dilakukan pria, yakni perawatan untuk membuat wajah menjadi lebih kencang. Agar wajah pria menjadi lebih kencang dibanding sebelumnya, ada beberapa cara untuk mengencangkan kulit wajah pria. Berikut ini adalah informasinya. Cara Mengencangkan Kulit Wajah […]

5 Olahraga yang Baik untuk Anak di Rumah dan Tips Melakukannya

Tidak hanya orang dewasa saja yang harus berolahraga, anak-anak juga perlu berolahraga agar badan mereka sehat dan bugar. Olahraga merupakan aktivitas fisik yang dikenal dapat meningkatkan energi, menjaga berat badan, dan fungsi otak[1]. Salah satu manfaat olahraga untuk anak meningkatkan kesehatan mental anak yang positif, membangun tulang, dan otot yang kuat, mencegah obesitas, mengurangi risiko […]

Diet Sonoma : Manfaat – Pantangan – Risiko

Apa Itu Diet Sonoma? Diet Sonoma adalah salah satu metode diet dengan penerapan pola makan yang terinspirasi dari diet Mediterania [1,2,10]. Tidak hanya bermanfaat menurunkan berat badan, diet Sonoma juga efektif dalam meningkatkan kesehatan tubuh secara menyeluruh [1,2,10]. Connie Guttersen adalah sosok utama yang memperkenalkan diet Sonoma dan filosofi dari diet ini melalui bukunya yang […]

10 Manfaat Pilates untuk Wanita yang Penting Diketahui

Akhir-akhir ini pilates sangat populer di kalangan masyarakat terutama kaum wanita. Pilates ini mulai menjadi viral setelah beberapa selebriti melakukan latihan ini. Banyak manfaat yang didapat setelah melakukan pilates. Hal inilah yang membuat pilates digemari banyak orang. Sebelum mengetahui manfaat pilates untuk wanita, mari kita ketahui terlebih dahulu apa itu pilates? Pilates merupakan jenis latihan […]

Lemak Viseral: Penyebab – Bahaya – Diagnosis dan Cara Mengatasi

Apa Itu Lemak Viseral? Lemak viseral merupakan suatu lemak yang membungkus organ perut Anda yang terdapat di dalam tubuh Anda. [1] Anda tidak dapat merasakan atau melihat lemak viseral. Anda mungkin akan terlihat memiliki perut yang cukup rata dan Anda tetap bisa memiliki lemak viseral. [1] Hal tersebut biasanya disebut sebagai TOFI atau thin outside […]