Masuk Angin Saat Hamil: Penyebab dan Cara Mengobati

Masuk angin merupakan penyakit yang sangat umum dan bisa dialami oleh semua usia. Centers for Disease Control and Prevention memperkirakan bahwa orang dewasa rata-rata mengalami 2-3 kali masuk angin setiap tahunnya[1]. Risiko mengalami masuk angin saat hamil menjadi lebih tinggi karena sistem kekebalan tubuh kurang kuat selama kehamilan. Hal ini disebabkan sistem kekebalan tubuh akan […]

Bolehkah Ibu Hamil Kerokan?

Kerokan merupakan teknik pengobatan tradisional yang sering digunakan untuk mengatasi tidak enak badan seperti masuk angin. Kerokan dikenal sebagai pengobatan yang murah dan mudah tapi memiliki efek penyembuhan yang cepat[1]. Teknik kerokan yang dikenal di Indonesia dilakukan dengan mengerok bagian tubuh dengan uang logam. Metode kerokan dilakukan dengan cara menekan dan menggeserkan uang logam secara […]

11 Makanan yang Menyebabkan Kembung pada Anak

Makanan yang bergizi memang dibutuhkan untuk tumbuh kembang bayi, tapi tidak semua makanan bisa diberikan pada bayi atau anak Anda. Apalagi untuk bayi yang baru pertama kali mencoba makanan yang padat.[1]  Karena bayi tidak bisa memberi tahu makanan apa yang tidak cocok untuk mereka, sudah jadi tugas orang tua untuk memperhatikan tanda-tanda sakit perut pada […]

10 Rekomendasi Permainan Anak untuk Melatih Konsentrasi

Di masa pandemi ini, orang tua pasti merasakan sulitnya membuat anak konsentrasi selama belajar karena metode pembelajaran jarak jauh membuat anak tidak bisa berinteraksi langsung dengan guru dan teman-teman mereka.  Anak jadi lebih senang bermain daripada belajar. Tapi jangan khawatir, tidak semua permainan berdampak buruk pada anak. Ada banyak permainan yang bisa membantu anak dalam […]

Labu Kuning untuk Ibu Hamil: Manfaat – Efek Samping

Labu kuning adalah buah paling bergizi. Secara ilmiah, labu kuning merupakan buah sebab menghasilkan biji. Akan tetapi, kandungan gizi labu kuning lebih mirip sayur daripada buah. Labu kuning merupakan sumber vitamin C, vitamin A, dan vitamin B6. [1] Ketika Anda hamil, mengkonsumsi labu kuning memiliki banyak manfaat kesehatan. Beberapa manfaatnya yakni mencegah dan meredakan kram […]

Daftar Cara Mencuci Baju Bayi Secara Aman

Mencuci baju bayi membutuhkan penanganan yang sama seperti pakaian pada umumnya. Hal yang berbeda secara signifikan adalah ukurannya. Anda harus berhati-hati mencuci kaus kaki bayi yang kecil agar tidak melar atau merusak pakaian bayi yang tergolong rapuh. [1] Mencuci baju bayi menjadi hal yang penting untuk diperhatikan sebab pakaian dan handuk yang digunakan oleh bayi […]

Daftar Manfaat Berjemur Untuk Bayi di Pagi Hari

Di Indonesia sendiri, sudah bukan rahasia umum lagi jika melihat bayi yang dijemur di pagi hari. Mengingat, banyak kepercayaan yang mengatakan bahwa bayi terlalu lama menghabiskan waktu di dalam ruangan berisiko kekurangan vitamin D [1]. Oleh karena itu, paparan sinar matahari pagi, dinilai dapat memberikan bayi asupan vitamin D  dan membantu tubuh menyerap kalsium [1, […]

Rekomendasi 10 Mainan untuk Mengasah Otak Anak

Di masa pertumbuhan mereka, anak-anak cenderung lebih senang bermain daripada belajar. Meski begitu, bukan berarti mereka tidak bisa mengasah otak mereka. Itulah mengapa orang tua harus tahu mainan yang mendidik untuk anak agar mereka bisa tetap belajar selama bermain.[1]  Menggunakan mainan yang mendidik bisa membantu anak mempelajari banyak keterampilan yang akan butuh kan nantinya. Mainan mendidik […]

8 Penyebab Anak Sering Ngompol Saat Tidur

Mengompol saat tidur di malam hari disebut sebagai nocturnal enuresis, yaitu pengeluaran urin secara tidak disengaja atau tidak disadari selama tidur. Mengompol merupakan masalah yang umum dialami oleh anak-anak, meski sudah dilatih untuk buang air kecil di toilet [1]. Kebanyakan anak dapat mengendalikan kandung kemih mereka selama siang dan malam hari menjelang usia 4 tahun. […]

Ibu Hamil Makan Es Krim: Bolehkah – Manfaat

Masa kehamilan adalah waktu dimana seorang ibu akan mengidamkan makanan yang tidak biasa. Jika Anda sedang hamil, kemungkinan Anda ingin memakan makanan yang sehat atau tidak sehat bagi Anda dan bayi. [1] Ketika Anda berada di masa kehamilan, Anda diharuskan memakan makanan yang memiliki banyak nutrisi. Tetapi terdapat beberapa waktu Anda menginginkan makanan tertentu yang […]