Apa Itu Diet Sonoma? Diet Sonoma adalah salah satu metode diet dengan penerapan pola makan yang terinspirasi dari diet Mediterania [1,2,10]. Tidak hanya bermanfaat menurunkan berat badan, diet Sonoma juga efektif dalam meningkatkan kesehatan tubuh secara menyeluruh [1,2,10]. Connie Guttersen adalah sosok utama yang memperkenalkan diet Sonoma dan filosofi dari diet ini melalui bukunya yang […]
Tag: diet
Apakah Anda menginginkan berat badan yang ideal? Jika Anda ingin menurunkan berat badan Anda harus melakukan diet yang benar. Untuk melakukan diet dengan cara yang baik dan bena ada beberapa tips diet untuk menurunkan berat badan Anda. Berikut ini adalah informasinya. Tips Untuk Menurunkan Berat Badan Banyak yang menginkankan berat badan yang ideal, namun tidak […]
Diet merupakan cara pengaturan pola makan dan minum dalam jangka waktu tertentu dan biasanya digunakan untuk menurunkan berat badan. Tak hanya itu, diet juga memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh seperti meningkatkan memori dan kesehatan otak serta memperkuat tulang dan gigi [2]. Diet memiliki beberapa jenis diantaranya diet tinggi protein, diet mayo, diet shake, dan lain […]
Lemak pada perut bagian atas merupakan masalah yang umum dialami oleh banyak orang. Penumpukan lemak dapat dipengaruhi oleh berbagai alasan, seperti pola makan dan diet yang kurang baik, kurangnya aktivitas fisik, dan stres[1, 2]. Penumpukan lemak pada bagian atas perut dapat terjadi pada pria maupun wanita, dan risikonya semakin meningkat pada usia lanjut. Risiko tertinggi […]
Apa Itu Diet Rendah Glikemik? Diet rendah glikemik adalah sebuah metode diet yang menerapkan asupan makanan berindeks glikemik rendah sebagai yang utama menggantikan makanan berindeks glikemik tinggi [1,2,3,24,25]. Indeks glikemik merupakan sistem pengukuran dengan angka yang mengatur peringkat makanan menurut pengaruhnya terhadap perubahan kadar gula darah [1,25,26]. Dengan kata lain, indeks glikemik juga dapat disebut […]
Diet mentimun adalah sebuah metode diet yang menjanjikan penurunan berat badan super cepat terutama dengan mengonsumsi mentimun [1,2]. Diet mentimun mengklaim bahwa hanya dalam waktu 7-14 hari, pelaku diet ini dapat menurunkan berat badan hingga 7 kg lebih [1,2]. Meski mentimun menyehatkan, orang-orang yang ingin menurunkan berat badan perlu mempertimbangkan manfaat sekaligus risiko dari metode […]
Masa-masa remaja umumnya tubuh akan mulai mengalami banyak perubahan fisik. Tentunya, perubahan fisik ini harus diimbangi dan didukung oleh pola makan sehat dan seimbang. Selain itu, makanan atau minuman tertentu mungkin harus dikurangi, agar diet sehat dapat tercapai dengan baik [1]. Khususnya jika sedang melakukan manajemen berat badan, agar berat badan ideal dapat diperoleh, maka […]
Apa Itu Diet Makrobiotik? Diet makrobiotik adalah diet yang berfokus pada asupan sayur segar, biji-bijian, kacang-kacangan, gandum utuh, dan buah-buahan [1,2,3]. Ikan putih pun menjadi salah satu kebutuhan para pelaku diet makrobiotik dengan mengonsumsinya beberapa kali saja dalam seminggu [4]. Oleh sebab itu, diet ini dianggap sebagai diet dengan menganut gaya hidup vegetarian yang bertujuan […]
Diet keto merupakan diet dengan asupan rendah karbohidrat dan tinggi lemak. Diet ini umumnya digunakan untuk menurunkan berat badan. Membatasi asupan karbohidrat dan meningkatkan asupan lemak dapat berujung pada ketosis yakni kondisi metabolisme saat tubuh bergantung secara utama dari energi lemak dibandingkan energi dari karbohidrat. [1] Diet keto menerapkan asupan karbohidrat tidak lebih dari 50 […]
Apa Itu Bulletproof Diet? Bulletproof diet adalah sebuah metode diet yang tidak hanya menjanjikan penurunan berat badan cepat, tapi juga bebas dari rasa lapar, performa fisik yang baik, dan penurunan risiko peradangan [1,2,3,4]. Fokus dari program Bulletproof diet adalah mengonsumsi makanan berlemak jenuh tinggi namun rendah karbohidrat dan protein sedang [1,2,3,4,5,6,7]. Diet ini dikenal meliputi […]