Hidup Sehat

7 Bahaya Kelebihan Vitamin C yang Harus Diketahui

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Vitamin C sangatlah diperlukan oleh tubuh agar imunitas pada tubuh menjadi lebih baik. Selain berguna meningkatkan imunitas vitamin C berguna untuk meningkatkan daya ingat. Walau tubuh membutuhkan vitamin C, namun ada bahaya yang didapat ketika tubuh kelebihan vitamin C. Inilah beberapa bahaya dari kelebihan vitamin C pada tubuh, dan Anda harus mengetahuinya supaya tubuh anda bisa tetap sehat. [1]

Kelebihan dari vitamin C sangat membahayakan tubuh, dan berikut dampak dari kelebihan vitamin C:

  • Mengalami Masalah Pencernaan

Pada saat pandemi seperti ini kita memerlukan banyak sekali vitamin C agar tubuh terhindar dari virus. Namun terkadang kita tidak mengetahui jumlah yang diperlukan sehingga vitamin C tersebut mempunyai efek samping di dalamnya. Salah satu efek yang ditimbulkan dari kelebihan vitamin C, adalah masalah pada bagian pencernaan seperti diare. [2]

Dalam satu hari jika mengonsumsi vitamin C hingga 2000 mg, maka tubuh kita tidak bisa menoleransi vitamin tersebut. Hal tersebut yang menyebabkan diare. [2]

  • Kelebihan Zat Besi

Ketika kita mengonsumsi vitamin C dengan jumlah banyak, hal tersebut akan membuat penyerapan zat besi menjadi berlebih. Itulah yang menyebabkan tubuh kita mempunyai zat besi yang berlebih. Jika zat besi Anda berlebih, nantinya bagian hati akan menjadi rusak. [2]

Apabila Anda mengalami kerusakan pada bagian hati, Anda bisa berkonsultasi dengan dokter. Dengan berkonsultasi dengan dokter, nantinya Anda akan mendapatkan penanganan yang baik dari dokter. Setelah itu, Anda bisa beraktivitas lagi. [2]

Mengonsumsi vitamin C dengan jumlah banyak akan, membuat tubuh mempunyai batu ginjal . Vitamin C yang berlebih tersebut akan membuat kadar asam pada urin meningkat, sehingga menimbulkan penyakit batu ginjal. Penyakit batu ginjal tersebut sangat berbahaya sekali, dan anda harus mencegahnya. [3]

Untuk mencegah penyakit batu ginjal pada tubuh anda, ada baiknya anda memperhatikan jumlah vitamin C pada tubuh anda. Dengan cara tersebut nantinya tubuh anda bisa menjadi lebih sehat, dan juga tidak ada penyakit lagi dalam tubuh anda. [3]

  • Nyeri pada Bagian Tulang

Apabila Anda mengonsumsi vitamin C yang berlebih, hal tersebut akan membuat tulang dan persendian Anda menjadi nyeri. Nyeri pada tulang tersebut diakibatkan adanya sebuah taji tulang, yang mulai tumbuh dan juga mulai berkembang. [3]

Vitamin C yang berlebih dapat mengaktifkan protein, dan protein tersebut membentuk taji tulang. Taji tulang tersebut membuat tulang nyeri, dan juga sakit. Jika hal tersebut dibiarkan terus menerus, nantinya akan membuat tulang Anda menjadi rusak. [4]

  • Tubuh Menjadi Lelah

Tubuh juga akan menjadi lelah, ketika Anda terlalu banyak mengonsumsi vitamin C. Hal tersebut dikarenakan vitamin C berlebih bisa mengganggu sistem saraf, sehingga tubuh Anda menjadi lebih lebih lelah. Anda nantinya tidak bisa beraktivitas dengan baik, apabila tubuh anda terus menerus lelah. [5]

Untuk mencegah tubuh Anda lelah terus-menerus, Anda bisa tidak perlu mengonsumsi vitamin C. Dengan cara tersebut Aanda bisa beraktivitas dengan baik. Anda bisa beraktivitas dengan baik di kantor, tanpa ada mengalami masalah yang berarti. [5]

  • Kepala Menjadi Pusing

Pusing kepala juga seringkali terjadi, apabila tubuh kita merasa tidak enak. Namun jika tubuh kelebihan vitamin C, hal tersebut akan membuat kepala menjadi pusing. Hal tersebut dikarenakan vitamin C berlebih membuat sistem saraf terganggu, sehingga akhirnya kepala Anda bisa menjadi pusing. [5]

Bila Anda mengalami pusing, Anda bisa tidak mengonsumsi vitamin C terlebih dahulu. Minum obat-obatan yang bisa menghilangkan pusing, sehingga tubuh Anda nantinya bisa sehat. Dengan cara tersebut, Anda nantinya bisa beraktivitas dengan baik. [5]

  • Kekurangan Berat Badan

Berat badan juga akan berkurang, ketika Anda banyak mengonsumsi vitamin C. Kelebihan vitamin C membuat pencernaan Anda terganggu dan mual, dan itulah yang akan membuat berat badan Anda berkurang dari sebelumnya. [6]

Gangguan pernafasan juga terjadi, pada saat Anda memiliki kandungan vitamin C banyak pada tubuh Anda. Gangguan pernafasan tersebut misalnya adalah sesak nafas, dan gangguan pernafasan tersebut cukup mengganggu aktivitas sehari hari. [6]

Tips Mengonsumsi Vitamin C

Setelah mengetahui dampak dari kelebihan mengonsumsi vitamin C, kini ada beberapa hal yang harus diperhatikan ketika anda mengonsumsi vitamin C. Berikut ini adalah cara yang harus anda perhatikan, untuk mengonsumsi vitamin C :

  • Melihat Jumlah Kandungannya

Sebelum Anda ingin mengonsumsi vitamin C, ada baiknya Anda melihat jumlah kandungan yang terdapat pada bungkus vitamin C. Dengan melihat jumlah kandungan vitamin C pada bagian bungkusnya, maka Anda bisa terhindar dari beberapa macam efek samping. Dengan cara tersebut nantinya tubuh Anda sehat, dan Anda bisa melakukan aktivitas seperti biasanya [7]

Persentase vitamin C untuk anak-anak, adalah sekitar 15 hingga 75 mg perhari. Untuk wanita dewasa adalah 75 mg per hari, sedang pria dewasa butuh vitamin C 95 mg perhari. Kadar vitamin C tersebut harus sesuai untuk tubuh, sehingga nantinya tubuh tidak kelebihan vitamin C. [8]

  • Tidak Mengonsumsi Vitamin C Bersamaan dengan Makanan atau Minuman Lainnya

Apabila Anda ingin mengonsumsi vitamin C, ada baiknya untuk anda tidak mengonsumsi vitamin C tersebut dengan menggunakan makanan atau minuman yang lainnya. Hal tersebut membuat vitamin C tidak masuk ke dalam tubuh dan Anda nantinya tidak akan mendapatkan manfaat vitamin C pada tubuh Anda. [7]

Untuk mengonsumsi vitamin C, ada baiknya Anda mengunyahnya secara langsung. Setelah Anda mengunyah vitamin C tersebut, Anda bisa langsung minum air putih. Dengan cara tersebutlah, nantinya Anda bisa mendapatkan kandungan vitamin C pada tubuh Anda dengan baik. [7]

  • Konsultasi dengan Dokter

Ketika Anda ingin mengonsumsi vitamin C, ada baiknya Anda untuk selalu berkonsultasi dengan dokter Anda. Dengan berkonsultasi atau berbincang bincang dengan dokter, nantinya Anda akan mengetahui efek samping yang ditimbukan dari mengonsumsi vitamin C. [7]

Apabila Anda sudah berkonsultasi dengan dokter Anda, nantinya Anda akan aman untuk mengonsumsi vitamin C. Anda terhindar dari beberapa risiko yang ditimbulkan, dan tubuh Anda nantinya bisa menjadi sehat dan terhindar dari beberapa penyakit. [7]

1.Ryan Raman. 7 Impressive Ways Vitamin C Benefits Your Body. Healthline; 2020
2. Brianna Elliott. Does Too Much Vitamin C Cause Side Effects?. Healthline; 2019
3.Rachel Nall. What happens when you take too much vitamin C?. Medical News Today; 2019
4. Anonim.Vitamin C: The Saving Grace for Bone Health. Proliance; 2016
5. Anonim.Vitamin C Side Effects. Drugs ; 2021
6. Julie Marks. Ascorbic Acid (Vitamin C). Everyday Health; 2020
7. Anonim. Vitamin C Tablet, Chewable. WebMD; 2021
8. Jullian Kuballa. How Much Vitamin C Should You Take? Healthline; 2019

Share