Tinjauan Medis : dr. Maria Arlene, Sp.Ak
Orgotein merupakan obat antiinflamasi yang digunakan untuk menurunkan peradangan. Obat ini ditemukan efektif untuk mengobati radang sendi, seperti osteoartritis dan artritis reumatik. Studi menunjukkan
Orgotein merupakan enzim yang ditemukan di semua sel hidup. Obat ini digunakan untuk perawatan osteoarthritis, rheumatoid arthritis (RA), dan kondisi kulit dan mata[1].
Daftar isi
Orgotein adalah dismutase tembaga-seng superoksida yang diturunkan dari sapi. Dimustase superoksida adalah congeners protein yang larut dalam air yang mengkatalisis konversi radikal superoksida menjadi peroksida. Mereka memiliki sifat anti-inflamasi.[2]
Berikut ini info mengenai Orgotein, mulai dari indikasi hingga peringatannya[3]:
Indikasi | Gangguan sendi degeneratif |
Kategori | Obat Resep |
Konsumsi | Dewasa |
Kelas | Obat Anti Inflamasi Nonsteroid (NSAID) |
Bentuk | Injeksi |
Kontraindikasi | Hipersensitivitas |
Orgotein (Superoxide dismutase) digunakan untuk perawatan osteoarthritis, rheumatoid arthritis (RA), dan kondisi kulit dan mata. Bekerja dengan memecah molekul oksigen yang berpotensi berbahaya dalam sel dan ini mungkin mencegah kerusakan jaringan.[1,4,5]
Osteoartritis dan rheumatoid arthritis termasuk penyebab dari Gangguan sendi degeneratif.
Osteoartritis adalah bentuk radang sendi, terjadi ketika tulang rawan pelindung yang menjadi bantalan ujung tulang manjadi lemah seiring waktu. Adapun gejala osteoartritis antara lain :
Sedangkan rheumatoid arthritis adalah gangguan inflamasi kronis yang memengaruhi lebih dari sekadar persendian. Kondisi ini dapat merusak berbagai sistem tubuh, termasuk mata, kulit, jantung, paru-paru, dan pembuluh darah. Adapun tanda atau gejalanya meliputi :
Orgotein digunakan untuk gangguan sendi degeneratif. Pemberiannya hanya diperuntukan untuk dewasa, dengan aturan:[2]
Intra-artikular gangguan sendi degeneratif → Disuntikkan ke dalam persendian |
Orgotein dapat menyebabkan beberapa efek samping yang tidak di inginkan.
Efek yang paling sering sering dilaporkan adalah:[3]
Berikut obat bermerek yang mengandung Orgotein
Brand Merek Dagang |
Geekee |
1) Anonim. WebMD.com. SUPEROXIDE DISMUTASE (SOD). 2020
2) Anonim. Mims.com. Orgotein. 2020
3) Anonim. Drugs.com. SOD. 2020
4) Anonim. Mayoclinic.org. Osteoarthritis. 2020
5) Anonim. Mayoclinic.org. Rheumatoid arthritis. 2019