Pilsicainide hydrochloride adalah obat antiaritmia kelas Ic dan digunakan untuk pengobatan fibrilasi atrial. [1]
Daftar isi
Berikut informasi mengenai Pilsicainide hydrichloride, dimulai dari indikasi hingga peringatannya:[1][2]
Indikasi | Fibrilasi atrium |
Kategori | Obat Keras |
Konsumsi | Anak-anak dan dewasa |
Kelas | Antiaritmia kelas IC |
Kontraindikasi | Kontrol aritmia asimtomatik pada pasien dengan riwayat serangan jantung. |
Peringatan | Pasien dengan kondisi berikut, wajib berkonsultasi dengan dokter sebelum menggunakan Pilsicainide hydrochloride: → Pasien dengan gangguan fungsi ventrikel kiri. → Ketidakseimbangan elektrolit harus diperbaiki sebelum memulai terapi. → Gangguan hati. |
Pilsicainide hydrochloride telah digunakan untuk pengobatan Paroxysmal Atrial Fibrillation.[1]
Pilsicainide hydrchloride hanya dapat dikonsumsi dewasa, berikut keterangan dosis:[2]
Oral/Diminum: ⇔ Fibrilasi atrium → 100-150mg sebagai dosis tunggal. |
Berikut efek samping merugikan merugikan dari Pilsicainide hydrochloride, segera hubungi dokter atau medis apabila Anda mengalami gejala berikut:[1]
Untuk memahami Pilsicainide hydrochloride lebih detail, berikut datanya:[1][2]
Penyimpanan | → Jauhkan dari jangkauan anak → Lindungi dari cahaya dan kelembaban. |
Cara Kerja | → Deskripsi: Pilsicainide adalah antiaritmia kelas Ic dengan aksi pemblokiran saluran natrium. Ini memiliki efek depresan pada konduksi intra-atrium dan efek yang berkepanjangan pada periode refraktori efektif atrium. Farmakokinetik: → Absorpsi: Diserap dengan cepat dari saluran pencernaan. |
Interaksi dengan obat lain | → Peningkatan risiko aritmia jantung bila digunakan dengan obat antiaritmia lain. |
Overdosis | ⇔ Cara Mengatasi: Segera hubungi dokter atau medis |
Apa yang harus dilakukan apabila overdosis?
Segera hubungi dokter atau medis
Apa yang harus diperhatikan pasien sebelum mengonsumsi Pilsicainide hydrochloride?
Pasien dengan gangguan fungsi ventrikel kiri.
Pasien dengan gangguan hati.[2]
Brand Merek Dagang |
Sunrythm |
1. Anonim. Pilsicainide hydrochloride. Sigma-Aldrich;2020
2. Anonim. Pilsicainide hydrochloride. MIMS Indonesia;2020