Gonore : Gejala, Penyebab dan Pengobatan

Neisseria gonorrhoeae merupakan bakteri penyebab penyakit urutan kedua paling berbahaya untuk jenis infeksi menular seksual (IMS) di Amerika, setelah Chlamydia trachomatis [1]. N. gonorrhoeae adalah bakteri Gram negatif berbentuk coccus (bulat), yang bersifat aerob (memerlukan oksigen untuk proses metabolisme tubuhnya)[1]. Afinitas kuman ini sangat baik pada mukosa epitel lapis gepeng yang belum berkembang (imatur, pada […]