Aclarubicin: Manfaat, Dosis, dan Efek Samping

Aclarubicin adalah obat yang digunakan pada penanganan beberapa jenis kanker darah [1, 2, 4]. Apa itu Aclarubicin? Aclarubicin, disebut juga Aclacinomycin A, merupakan suatu antibiotik antrasiklin yang diproduksi oleh bakteri Streptomyces galilaeus dan memiliki sifat aktivitas antineoplastik [2]. Berikut informasi mengenai aclarubicin [1, 4, 9]: Indikasi Penanganan kanker darah Kategori Obat Khusus Konsumsi Dewasa Kelas […]