Suhu tubuh buah hati yang naik saat ia mengalami demam dapat membuat orang tua khawatir dan melakukan berbagai upaya untuk meringankan gejala. Tapi demam sebenarnya menguntungkan bagi tubuh anak, sebab berfungsi meningkatkan kerja sistem imun untuk melawan penyebab penyakit[1, 2]. Demam yang ringan biasanya akan turun dengan sendirinya tanpa perlu penanganan atau pengobatan, sehingga orang […]