Dexamethasone + Neomycin + Polymyxin B adalah kombinasi obat antibiotik yang digunakan untuk mengobati infeksi dan peradangan mata, termasuk konjungtivitis dan uveitis anterior kronis[1]. Sebuah studi prospektif pasien berturut-turut dilakukan bahwa tingkat alergi penggunaan 3 obat kombinasi ini sangatlah rendah. Dengan begitu NPD dalam bentuk salep sangat aman di oleskan pada kulit yang bermasalah[2]. Apa […]
Tag: Antiseptik Mata
Tobramycin + Dexamethasone adalah obat antibiotik yang digunakan untuk mengobati atau mencegah infeksi mata bengkak[1]. Deksametason telah disetujui oleh FDA pada 30 Oktober 1958. Pada tanggal 16 Juni 2020, deksametason direkomendasikan untuk digunakan pada pasien COVID-19 dengan gejala pernapasan parah[2]. Apa Itu Tobramycin + Dexamethasone Berikut ini info mengenai Tobramycin + Dexamethasone, mulai dari indikasi […]
Trifluridine adalah obat anti infeksi, antivirus yang digunakan untuk mengobati penyakit mata yang disebabkan karena virus herpes[1]. Herpes adalah sejenis virus yang hidup di dalam tubuh secara diam-diam sampai terjadi wabah[3]. Trifluridine telah dipasarkan sebagai Lonsurf telah disetujui di Jepang, Amerika Serikat, dan Uni Eropa untuk pengobatan pasien dewasa dengan kanker kolorektal metastatik[4]. Apa Itu Trifluridine? […]