Corifollitropin alfa merupakan obat regimen stimulasi ovarium untuk membantu reproduksi pada infertilitas. Sehingga, corifollitropin alfa digunakan oleh wanita yang merawat kesuburan dengan merangsang perkembangan lebih dari satu sel telur matang sekaligus di ovarium. Obat ini digunakan bersama dengan antagonis hormon pelepas gonadotropin (GnRH), sejenis obat yang juga digunakan dalam perawatan kesuburan [1,2,3,4]. Apa itu Corifollitropin […]