Daun Kentut: Manfaat – Efek Samping dan Tips Penggunaan

Sekilas Tentang Daun Kentut Tumbuhan daun kentut merupakan salah satu tumbuhan yang termasuk ke famili Rubiaceae. Disebut dengan daun kentut dikarenakan bau busuk yang tercium ketika daunnya ditumbuk atau dihaluskan. Hal ini dikarenakan adanya senyawa berupa metil merkaptan yang terkandung di dalamnya sehingga menimbulkan bau yang tidak sedap, menyerupai kentut. Tumbuhan yang memiliki nama ilmiah […]