Dermatitis Perioral: Gejala – Penyebab dan Pengobatan

Apa Itu Dermatitis Perioral ? Dermatitis perioral merupakan peradangan atau ruam yang paling sering terjadi pada wanita dewasa muda berupa papula inflamasi kecil dan pustula (bercak merah muda bersisik) di sekitar mulut [1]. Perioral sendiri merupakan daerah penyebaran yang paling umum, sehingga disebut sebagai dermatitis perioral. Meskipun demikian, dermatitis perioral ini diketahui juga dapat menyebar […]