Tanda-Tanda Anak Disleksia

Disleksia adalah suatu gangguan syaraf yang dialami oleh sekitar 5 hingga 15 persen orang. Gangguan ini menyebabkan kesulitan belajar bagi penderitanya karena menghambat kemampuan membaca dan memahami tulisan. Kondisi ini terjadi karena adanya masalah dengan cara otak mengolah simbol-simbol grafik. Disleksia mempengaruhi bagian di otak yang bertugas memroses bahasa. Meskipun demikian, kecerdasan penderita disleksia tidak […]

Disleksia: Penyebab – Gejala dan Cara Mengobati

Menurut Asosiasi Disleksia Indonesia, total ada 10 hingga 15 persen anak sekolah di seluruh dunia menderita disleksia. [7] Di Indonesia sendiri, dilihat dari jumlah anak sekolah di Indonesia yaitu sekitar 50 juta, diperkirakan ada lima juta di antaranya mengalami disleksia. [7] Apa Itu Disleksia? Disleksia terjadi karena bagian otak yang memproses bahasa mengalami gangguan atau […]