Infeksi saluran kemih (ISK) merupakan infeksi yang terjadi pada saluran kemih termasuk kandung kemih (sistitis), uretra (urethritis), atau ginjal. ISK biasanya disebabkan oleh bakteri dari kulit atau rectum masuk ke uretra dan kemudian menginfeksi saluran kemih[1]. Bakteri yang menyebabkan ISK yaitu Escherichia coli, Klepsiella mirabilis, Proteus mirabilis, dan Pseudomonas aeruginosa. ISK lebih sering dialami oleh […]