Keputihan adalah cairan yang dikeluarkan vagina dan bercampur dengan lendir. Adalah hal yang normal bagi wanita ketika mengalami keputihan selama siklus menstruasi. Jenis keputihan yang terjadi bergantung pada kadar estrogen yang dilepaskan selama haid[1]. Kadar estrogen yang lebih tinggi pada tengah-tengah siklus menstruasi akan membuat keputihan yang lebih tebal dan banyak. Sementara pelepasan estrogen yang […]