Diethylamine salicylate adalah Obat Anti Inflamasi Nonsteroid (NSAID) yang digunakan untuk mengobati Nyeri dan peradangan yang berhubungan dengan gangguan muskuloskeletal dan sendi[1]. Obat ini telah disetujui tahun 1958 dan dipasarkan di Amerika Serikat[2]. Apa Itu Diethylamine salicylate ? Berikut ini info mengenai Diethylamine salicylate, mulai dari indikasi hingga peringatannya[1]: Indikasi Nyeri dan peradangan yang berhubungan […]
Tag: nyeri sendi
Pirprofen adalah obat antiinflamasi nonsteroid, yang secara struktural terkait dengan obat-obatan seperti ibuprofen, ketoprofen, dan naproxen. Pirprofen diperkenalkan oleh Ciba-Geigy pada tahun 1982 sebagai pengobatan untuk penyakit rematik. [3] Apa itu Pirprofen? Berikut ini info Pirprofen, mulai dari indikasi hingga peringatannya: [1] Indikasi Mengatasi persendian Kategori Obat Bebas Terbatas Konsumsi Dewasa Kelas Obat Anti Inflamasi […]
Menthol adalah senyawa organik kovalen yang dibuat secara sintetis atau diperoleh dari peppermint atau minyak mint lainnya. Menthol memediasi sifat anestesi dan anti iritasi secara lokal, sehingga banyak digunakan untuk meredakan iritasi tenggorokan ringan. [2] Apa itu Menthol? Berikut ini info Menthol, mulai dari indikasi hingga peringatannya: [1] Indikasi Digunakan untuk mengobati iritasi ringan, nyeri, sakit […]
Apa Itu Nyeri Sendi? Nyeri sendi merupakan kondisi di mana sendi (jaringan yang bertugas menjadi penghubung dua tulang dan membantu gerakan keduanya agar baik) merasakan sakit dan tidak nyaman [2,6,19]. Di seluruh tubuh manusia tentunya terdapat sendi, seperti pada leher, jari, siku, bahu, rahang, lutut, dan pinggul. Nyeri sendi sendiri merupakan gejala dari beberapa penyakit […]
Penggantian lutut total (total knee replacement) atau dikenal dengan istilah arthroplasty adalah suatu prosedur medis yang dilakukan oleh para dokter bedah untuk menggantikan sendi lutut yang sudah rusak dengan sendi lutut buatan yang terbuat dari campuran kobalt, krom atau titanium dan senyawa plastik yang disebut polyethylene. [4,6] Fungsi Penggantian Lutut Total Osteoartritis (OA) adalah bentuk penyakit […]
Sodium Aurothiomalate digunakan untuk perawatan, kontrol, pencegahan, dan perbaikan penyakit Artritis reumatoid parah. [1] Apa Itu Sodium Aurothiomalate? Berikut ini informasi dan indikasi lebih lanjut mengenai Sodium Aurothiomalate. [1] Indikasi Artritis reumatoid progresif aktif Kategori Obat Resep Konsumsi Anak-anak dan Dewasa Kelas Disease-Modifying Anti-Rheumatic Drugs (DMARDs) Bentuk Tablet Kontraindikasi → Dermatitis eksfoliatif→ SLE→ Enterokolitis nekrosis→ […]
Artroskopi atau Arthroscopy adalah prosedur pembedahan minimalis yang dilakukan dokter untuk melihat, mendiagnosa, dan mengatasi masalah di dalam sendi. Prosedur ini biasanya disarankan bagi mereka yang mengalami peradangan pada sendi, cedera pada sendi, atau perlahan-lahan sendinya mengalami kerusakan. Artroskopi bisa dilakukan di sendi mana saja, tetapi seringnya pada lutut, bahu, siku, pergelangan kaki, pinggul, atau […]
Bila sendi terasa nyeri, membengkak, memerah, atau terbatas ruang geraknya, maka dokter mungkin akan merekomendasikan tindakan menggunakan jarum suntik untuk mengambil cairan dari sendi yang bermasalah tersebut. Prosedur ini disebut arthrocentesis, atau aspirasi sendi. Fungsi dan Tujuan Arthrocentesis Arthrocentesis adalah prosedur pembedahan kecil yang dilakukan untuk mengambil penumpukan cairan synovial dari ruang sendi untuk memeriksa […]