Orthorexia : Penyebab – Gejala dan Penanganan

Apa Itu Orthorexia? Orthorexia juga dikenal dengan istilah orthorexia nervosa, yaitu sebuah kondisi gangguan makan di mana seseorang terlalu terobsesi dengan pola makan sehat [1,2,3,4,6,8,9,10,11]. Istilah orthorexia berasal dari kata ortho di mana dalam bahasa Yunani memiliki makna tepat atau benar di mana istilah ini ditemukan pertama kali kali ini pada tahun 1997 [1]. Jika […]