Nafas Tak Sedap Ketika Flu

Flu merupakan masalah kesehatan yang menyerang saluran pernapasan atas, meliputi hidung, tenggorokan, dan paru-paru. Pada umumnya kondisi ini disebabkan oleh infeksi virus dan sering terjadi di musim pancaroba. Kondisi yang juga dikenal dengan sebutan influenza ini dapat menyerang semua kalangan, mulai dari anak-anak hingga dewasa. Seseorang yang mengalami flu akan merasakan sejumlah gejala lain, seperti […]

Gingivitis: Gejala, Penyebab, dan Pengobatan

Apa Itu Gingivitis ? Gingivitis atau radang gusi merupakan suatu kondisi di mana terjadi peradangan pada jaringan gingiva. Gingivitis ini umumnya merupakan suatu kondisi yang terjadi sebelum periodontitis terjadi [1, 2]. Gingivitis ini berbeda dengan periodontitis karena belum sampai pada tahap kehilangan perlekatan dan tidak adanya migrasi dari epitel junctional [1]. Meskipun demikian, Gingivitis ini […]