Gangguan makan terdiri dari beberapa jenis kondisi, seperti anorexia nervosa hingga bulimia [1]. Keduanya terasa tidak asing, namun rupanya masih ada satu lagi jenis gangguan makan yang perlu diwaspadai, yakni diabulimia [2,3]. Gangguan makan satu ini tergolong serius dan terjadi pada orang-orang yang memakai insulin [2,3,4,5]. Maka artinya, diabulimia adalah gangguan makan yang berkaitan erat […]
Tag: bulimia
Apa itu Anoreksia dan Bulimia? Anoreksia dan bulimia, keduanya merupakan gangguan makan. Anoreksia dan bulimia dapat memiliki gejala yang sama, misalnya penggambaran tubuh ideal yang menyimpang. Meskipun begitu, keduanya mempunyai ciri-ciri perilaku berbeda terkait makanan. [1] Orang dengan anoreksia cenderung melakukan diet dengan cara ekstrim. Mereka membatasi asupan makanan sedemikian rupa sampai ke tingkat yang […]
Apa Itu Bulimia? Bulimia atau bulimia nervosa adalah gangguan perilaku makan selain anoreksia nervosa yang ditandai dengan binge eating (makan berlebihan secara berulang kali) namun akan memuntahkan atau mengeluarkannya kemudian [1,2,3,4,10]. Seseorang dengan bulimia dapat makan sebanyak-banyaknya dalam waktu singkat, namun ia juga akan merasa kehilangan kendali saat sedang makan. Penderita bulimia kerap merasa tidak […]