Carteolol: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Carteolol merupakan bagian dari non-cardioselective β-blocker dengan aktifitas instrinsik simpatis. Carteolol bekerja dengan meningkatkan produksi aqueous humour yang dapat menyebabkan reduksi tekanan intra-okular. [1,4] Sehingga Carteolol seringkali digunakan untuk mengobati penyakit seperti; hipertensi (tekanan darah tinggi), angin duduk, cardiac arrhythmias, tekanan tinggi di dalam mata karena open-angle glaucoma (glaukoma sudut terbuka) dan penyakit mata lainnya seperti hipertensi okular. [1, 2, […]