Struk (Ing: stroke) adalah sebutan dari fenomena yang terjadi pada sistem peredaran darah manusia, di mana sirkulasi menuju ke organ otak mengalami suatu kondisi gangguan. Gangguan ini sampai dapat terjadi dikarenakan adanya kendala pada aliran darah sehingga organ otak mengalami kekurangan darah hingga batas yang membahayakan. Apabila tidak segera mendapat pertolongan pertama, kematian sel-sel pada […]
Tag: gejala stroke
Orang yang pernah terkena stroke memiliki risiko mengalami stroke lagi setelah serangan stroke pertama. Setiap tahun, terdapat sekitar 795.000 orang yang mengalami serangan stroke, baik serangan inisial atau berulang. Sebanyak 185.000 di antaranya merupakan stroke berulang[1]. Waktu paling berisiko untuk terjadi serangan stroke kedua ialah selama 3 bulan pertama setelah serangan awal. Risiko terjadinya serangan […]
Stroke ringan adalah istilah untuk kondisi stroke yang cepat timbul dan cepat hilang karena berlangsung tergolong singkat [1,2]. Penderita stroke ringan mengalami gejala dalam beberapa jam atau menit, namun jika dibiarkan tanpa penanganan dapat mudah berkembang menjadi stroke permanen [1,2]. Transient ischemic attack (TIA) merupakan istilah medis bagi stroke ringan, yakni kondisi aliran darah menuju […]