Methenamine digunakan sebagai obat antibiotik untuk mencegah bakteriuria asimtomatik dan infeksi saluran kemih yang terinfeksi ulang (kronis) namun tidak berat atau ringan. Obat ini biasanya diresepkan kepada orang dewasa dan anak-anak dengan usia minimal 6 tahun. [2, 3, 4] Apa itu Methenamine? Methenamine merupakan obat antibiotik golongan obat-obatan yang disebut anti-infeksi. Obat ini bekerja dengan […]
Tag: infeksi saluran kemih
Mecillinam adalah obat golongan antibiotik yang biasanya digunakan untuk mengobati pasien dengan infeksi saluran kemih. [1] Apa itu Mecillinam? Mecillinam atau amdinocillin adalah antibiotik penicillin spektrum luas dari kelas amidinopenicillin yang berikatan secara spesifik dengan protein pengikat penisilin 2 (PBP2). Digunakan untuk mengobati infeksi saluran kemih. [2] Berikut informasi mengenai Mecillinam[1]; Indikasi Infeksi saluran kemih […]
Mulai dari mual-mual hingga sakit pinggang, kehamilan bisa menyebabkan banyak gejala yang cukup membuat tubuh menjadi kurang nyaman. Hal lain yang juga sering dialami wanita hamil adalah meningkatnya frekuensi buang air kecil, terutama di trimester ketiga. Penyebab Sering Buang Air Kecil Saat Hamil Saat hamil, kandung kemih akan tertekan karena janin akan mengambil ruang di […]
Apa itu Cystourethrogram? Cystourethrogram merupakan tindakan medis yang digunakan untuk mengetahui keadaan kandung kemih dan uretra (saluran kemih) pada saat penuh dan kosong setelah buang air kecil. Tindakan medis ini menggunakan teknik fluoroskopi yang melibatkan mesin X-ray, monitor, dan zat kontras dalam proses pemeriksaannya.[1,2] Teknik fluoroskopi memungkinkan untuk melihat keadaan organ yang aktif bergerak secara […]