Memiliki riwayat penyakit asam lambung, itu berkaitan dengan keluhan sesak napas. Gejala tersebut sebagai pertanda adanya gangguan pernafasan karena pengaruh asam lambung yang naik, itu dikenal dalam istilah medis Gastroesophageal Reflux Disease (GERD). Kondisi tersebut dapat menimbulkan berbagai gejala, seperti sesak napas, mulas, dan nyeri dada[1]. Mengapa sesak nafas bisa disebabkan asam lambung? Hal itu terjadi ketika […]