Apa Itu Non-24-Hour Sleep-Wake Disorder? – Penyebab dan Pengobatan

Jika pernah mendengar sebuah kondisi yang disebut dengan non-24-hour sleep-wake disorder (N24SWD), maka ini merupakan satu jenis gangguan tidur ritme sirkadian [1,2,3]. Semua orang memiliki ritme sirkadian, yakni jam biologis pengatur waktu internal tubuh yang bisa berubah mengikuti aktivitas fisik yang juga berubah-ubah dalam 24 jam [4]. Bahkan ritme sirkadian juga dapat mengikuti kondisi mental […]