Disulfiram : Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Disulfiram digunakan bersama dengan modifikasi perilaku, psikoterapi, dan dukungan konseling untuk membantu Anda berhenti minum. Obat ini bukanlah obat untuk alkoholisme, tetapi mencegah minum. Disulfiram digunakan pada orang-orang tertentu dengan alkoholisme kronis .[2] Disulfiram digunakan bersama dengan konseling dan dukungan untuk mengobati kecanduan alkohol . Disulfiram bekerja dengan cara memblokir pemrosesan alkohol di dalam tubuh. Hal ini menyebabkan reaksi buruk saat Anda minum alkohol.[1] Apa Itu Disulfiram? […]

Metadoxine: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Metadoxine digunakan untuk mengobati pasien yang mengalami mabok alkohol yang parah dan berkepanjangan (akut), perlemakan hati alkoholik, dan pengobatan penyakit hati akut maupun kronis. [1,2,3,4] Apa itu Metadoxine? Metadoxine adalah obat pelindung hati. Obat ini bekerja dengan mempercepat pembersihan alkohol di dalam darah. Oleh karena itu, Metadoxine seringkali digunakan untuk mengobati penyakit hati (perlemakan hati) […]