Penghambat Beta-Laktamase : Manfaat – Cara Kerja, dan Efek Samping

Infeksi bakteri disebabkan karena tertularnya bakteri dari orang lain bisa melalui lingkungan atau makanan dan minuman yang telah terkontaminasi. Contoh bakteri seperti Bacteroides, Spesies Enterococcus, Hemophilus influenzae, Moraxella catarrhalis, Neisseria gonorrhoeae, dan Spesies Staphylococcus[2]. Fungsi Penghambat Beta Laktamase Penghambat beta laktamase adalah antimikroba yang digunakan untuk mengobati berbagai infeksi bakteri. Penghambat beta laktamase bersama dengan antimikroba beta […]