11 Makanan Untuk Meningkatkan Trombosit

Di dalam setiap tubuh manusia terdapat sel-sel darah merah maupun sel darah putih yang mendukung kelangsungan fungsi tubuh. Salah satu sel darah dengan jumlah normal antara 150.000 sampai dengan 450.000 keping/mikro liter darah adalah trombosit [1,2]. Trombosit juga dikenal sebagai sel darah paling kecil yang memiliki fungsi utama sebagai pendukung proses pembekuan darah [1,2]. Ketika […]

11 Penyebab Kelebihan Sel Darah Putih dan Cara Mengatasinya

Sel darah putih atau leukosit adalah salah satu dari empat jenis sel yang membentuk darah. Sel darah putih dibentuk di sumsum tulang dan berperan penting dalam sistem imun dan kekebalan tubuh [1]. Jumlah sel darah putih akan meningkat ketika sel darah putih tengah memerangi sel-sel tak dikenali yang masuk ke dalam tubuh [2]. Gejala yang […]

Penyebab Monosit Tinggi dan Pengobatannya

Apa Itu Monosit Tinggi ? Monosit merupakan salah satu jenis sel darah putih yang berasal dari sumsum tulang. Monosit juga merupakan bagian penting khususnya dalam mengatur homeostatis seluler yang berkaitan dengan infeksi dan peradangan [1]. Monosit ini adalah bagian sel darah putih yang bertugas menyerang dan menghancurkan kuman atau bakteri yang masuk ke dalam tubuh […]