Apa Itu Gangguan Sendi Rahang? Gangguan sendi rahang juga dikenal dengan istilah TMJ (temporomandibular joint) disorder [1,2,3]. Sendi temporomandibular sendiri adalah otot dan sendi rahang yang mendukung proses terbuka dan tertutupnya mulut. Sendi ini ada di tiap sisi kepala dan ketika proses mengunyah maka sendi ini akan bekerja sama. Aktivitas berbicara dan menelan pun melibatkan […]