Singkong pada awalnya merupakan tanaman yang berasal dari benua Amerika, tepatnya di wilayah Brasil Tengah. Namun saat ini singkong dapat ditemui di berbagai wilayah di seluruh dunia, bahkan menjadi makanan dan juga cemilan favorit banyak orang di Indonesia.[1] Singkong merupakan makanan yang kaya nutrisi. Daun singkong juga mengandung protein dan vitamin seperti vitamin A dan […]
Tag: Daun Singkong
Tentang Daun Singkong Sayuran ini dijadikan salah satu sumber protein utama untuk mengatasi kekurangan gizi protein seluruh dunia. Faktanya daun singkong adalah salah satu sumber protein yang tinggi. Hal ini disebabkan karena kebanyakan dari sumber protein hewani lebih mahal daripada protein nabati [3]. Singkong merupakan tanaman yang dapat berkembang biak melalui umbi batang. Tumbuhan singkong […]