7 Efek Samping Kebanyakan Makan Daging

Daging merupakan bahan makan yang mengandung tinggi protein, namun kandungan tersebut mudah rusak. Secara garis besar, daging mengandung air 75%, protein 19%, lipid 2,5%, karbohidrat 1,2%, nitrogen 1,65%, anorganik 0,65%, dan vitamin qm (kuantitatif menit). Vitamin yang dikandung dalam daging meliputi vitamin A, B1, B2, Asam nikotinat, Asam pantotenat, Biotin, Asam folat, B6, B12, C, […]