Apa Perbedaan Kanker Serviks dan Kanker Ovarium?

Apa itu Kanker Serviks dan Kanker Ovarium? Kanker serviks adalah sebuah kanker yang terbentuk di jaringan serviks, sebuah bagian yang menghubungkan rahim dan vagina. Kanker serviks tahap awal umumnya dapat disembuhkan dengan operasi, terapi radiasi, kemoterapi, atau kombinasi dari penanganan tersebut. [1] Kanker serviks yang lebih ganas mungkin memerlukan kombinasi dari terapi radiasi dan kemoterapi, […]

Altretamine: Manfaat, Dosis, dan Efek Samping

Altretamine adalah obat yang digunakan untuk perawatan paliatif pada kanker ovarium [1, 2]. Apa itu Altretamine? Altretamine merupakan obat kemoterapi sitotoksik yang digunakan untuk mengangani kanker ovarium. Berikut informasi mengenai altretamine[1, 2]: Indikasi Perawatan paliatif untuk kanker ovarium Kategori Obat Khusus Konsumsi Dewasa Kelas Kemoterapi sitotoksik, agen antineoplastik Bentuk Kapsul Kontraindikasi Hipersensitif. Depresi sumsum tulang […]

Melphalan: Manfaat- Dosis dan Efek Samping

Melphalan digunakan untuk mengobati berbagai macam kanker, khususnya kanker payudara, kanker ovarium dan multiple myeloma (sejenis kanker darah) serta kanker lainnya seperti, neuroblastoma dan polisitemia vera. [1, 2, 4] Apa itu Melphalan? Melphalan adalah obat turunan mechlorethamine golongan antineoplastik alkylating (alkilasi). Obat ini bekerja membentuk ion karbonium, sehingga dapat menghambat pembentukan DNA dan RNA. Dan perlu diketahui […]

Amifostine: Manfaat, Dosis dan Efek Samping

Amifostin adalah obat yang digunakan untuk membantu mengurangi efek samping dari pengobatan kemoterapi atau radiasi untuk penanganan kanker. [1, 2, 3, 5, 6, 7] Apa itu Amifostine? Amifostine merupakan suatu agen sitoprotektif thiofosfat organik. Obat ini digunakan untuk mengurangi resiko kerusakan ginjal dan efek samping dari pengobatan dan radiasi pada pasien kanker ovarium [2, 6]. […]

Doxorubicin: Manfaat – Dosis – Efek Samping

Doxorubicin adalah obat yang digunakan pada kemoterapi. Obat ini dihasilkan dari bakteri Streptomyces peucetius.[1] Doxorubicin termasuk ke dalam obat antrasiklin dan digunakan sejak tahun 1960-an.[1,2] Apa Itu Doxorubicin? Untuk mengetahui doxorubicin lebih lanjut, data berikut menampilkan informasi mengenai doxorubicin:[3] Indikasi Kanker payudara metastatis, sarkoma Kaposi terkait AIDS, karsinoma ovarium, kanker kandung kemih Kategori Obat resep […]

Carboplatin: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Carboplatin merupakan obat yang digunakan untuk mencegah berbagai macam penyakit kanker. Terutama kanker ovarium stadium lanjut, kanker paru-paru kecil dan juga beberapa kanker lainnya seperti, kanker leher, kanker otak, dan kelenjar adrenal (neuroblastoma).  [4,5] Apa itu Carboplatin? Penjelasan lanjutan, perhatikan tabel berikut ini; [2] Indikasi Obat kanker Kategori Obat resep khusus Konsumsi Dewasa Kelas Kemoterapi […]