Tubuh manusia terdiri dari 55-65% air. Keseluruhan fungsi tubuh baik dari sel, hingga organ memerlukan air agar dapat berfungsi dengan baik, termasuk kulit wajah. [1] Sering kali kita tidak menyadari bahwa kulit wajah mengalami kekurangan cairan alias dehidrasi. Agar tidak semakin parah, Anda perlu mengetahui penyebab kulit wajah dehidrasi untuk mendapatkan penanganan sesuai kebutuhan. Sering […]
Tag: kulit dehidrasi
Apa Itu Kulit Kering dan Dehidrasi? Kulit kering dan dehidrasi seringkali dianggap sama, padahal kenyataannya keduanya berbeda satu sama lain [1]. Hal utama yang membedakan diantara keduanya yaitu, kulit kering adalah sebutan untuk salah satu jenis kulit, sedangkan dehidrasi adalah salah satu kondisi kulit [1]. Perlu diketahui bahwa, kulit manusia sendiri diklasifikasikan menjadi empat jenis yaitu […]