Azathioprine digunakan sendiri atau bersama dengan obat lain untuk mencegah penolakan organ atau jaringan setelah transplantasi.[2] Penolakan organ terjadi ketika sistem kekebalan memperlakukan organ baru sebagai penyerang dan menyerangnya.[1] Apa Itu Azathioprine? Berikut informasi mengenai Azathioprine, dimulai dari indikasi hingga peringatannya:[2] Indikasi Menekan sistem kekebalan tubuh Kategori Obat Keras Konsumsi Anak-anak dan dewasa Kelas Imunosupresan. […]
Tag: obat imunosupresan
Mycophenolic acid adalah obat yang digunakan untuk mencegah penolakan organ setelah melakukan transplantasi [1,2,3,4]. Apa itu Mycophenolic acid? Berikut adalah informasi lengkap mengenai indikasi Mycophenolic acid hingga pengaruhnya pada kehamilan dan menyusui [3]: Indikasi Obat penolak organ setelah transplantasi Kategori Obat Keras Konsumsi Anak-anak dan dewasa Kelas Imunosupresan Bentuk Kapsul, tablet atau suspensi Kontraindikasi → […]
Mizoribine digunakan untuk sindrom nefrotik, polimialgia reumatik atau artritis reumatoid (rheumatoid arthritis), lupus erythematosus, lupus nephritis dan untuk mengobati gangguan imunosupresan pada pasien yang melakukan transplantasi ginjal. [2, 4, 5] Apa itu Mizoribine? Mizoribine adalah obat imunosupresif yang diluncurkan pertama kali pada tahun 1984 di Jepang. Obat ini dipercaya memiliki aktivitas yang mirip dengan Methotrexate […]