Benjolan di leher bisa terlihat besar atau kecil. Sebagian besar benjolan di leher tidak berbahaya dan ada juga yang jinak, atau tidak bersifat kanker. Namun, benjolan di leher juga bisa menjadi tanda penyakit serius karena infeksi atau pertumbuhan kanker[1]. Secara umum benjolan di leher yang bersifat jinak dapat memiliki struktur lunak atau keras, tanpa gejala atau menyakitkan. […]
Tag: penyakit tiroid
Gondok [1] atau kekurangan zat beryodium merupakan sekumpulan gejala penyakit yang ditimbulkan karena seseorang kekurangan unsur yodium dalam jangka waktu yang cukup lama secara terus menerus. Yodium tersebut dikonsumsi kemudian diolah melalui kelenjar tiroid bertujuan untuk pembentukan hormon thyrox-in yang sangat berguna untuk perkembangan dan pertumbuhan mental serta fisik seseorang. Akibat kekurangan yodium ini sangat […]
Apa Itu Tirotoksikosis? Tirotoksikosis merupakan sebuah kondisi kadar hormon tiroid dalam tubuh yang meningkat di mana hal ini ditandai dengan percepatan metabolisme, sekaligus juga detak jantung yang lebih cepat, berat badan turun, hingga tremor [1,3,4]. Walau kerap disamakan dengan kondisi hipertiroidisme, sebenarnya keduanya adalah kondisi berbeda. Hipertiroidisme justru merupakan salah satu penyebab tirotoksikosis dan wanita […]