Secara umum, kebanyakan dari perempuan menganggap bahwa semua tanda-tanda menjelang menstruasi seperti kram, pegal-pegal, dan perubahan mood sebagai PMS atau premenstrual syndrome. Padahal, perubahan kondisi tubuh mendekati waktu haid bisa dibagi menjadi dua, yaitu PMS dan dismenore. Lalu, apa perbedaan diantara keduanya? Pengertian PMS (Premenstrual Syndrome) PMS adalah suatu kelompok gejala yang timbul dalam fase […]
Home » premenstrual syndrome
Perbedaan PMS dan Dismenore
- Penulis artikel Scientific review by : Tim Riset IDNmedis
- No Comments on Perbedaan PMS dan Dismenore