Rifampicin: Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Rifampicin digunakan untuk mencegah dan mengobati tuberkulosis dan infeksi bakteri lainnya. Rifampicin juga digunakan untuk mencegah penyebaran bakteri pada pasien yang tidak menunjukan gejala infeksi. Obat ini bekerja dengan mencegah dan menghentikan pertumbuhan bakteri.[2] Apa Itu Rifampicin? Berikut ini info mengenai Rifampicin, mulai dari indikasi hingga peringatannya: [1,3,4] Indikasi Mengobati, dan mencegah penularan Tuberkulosis (TB). Kategori Obat […]

Rifampicin + Isoniazid + Pyrazinamide : Manfaat – Dosis, dan Efek Samping

Rifampicin + Isoniazid + Pyrazinamide adalah obat kombinasi untuk mengobati penyakit tuberkulosis paru-paru. Obat yang termasuk golongan antibiotik ini hanya untuk mengobati infeksi bakteri dan tidak bekerja untuk infeksi virus.[1] Apa Itu Rifampicin + Isoniazid + Pyrazinamide? Berikut ini info mengenai Rifampicin + Isoniazid + Pyrazinamide, mulai dari indikasi hingga peringatannya:[2] Indikasi Tuberkulosis. Kategori Obat […]