Apa itu Teratozoospermia? Teratozoospermia merupakan kondisi di mana ditemukan sperma dengan morfologi (bentuk) abnormal dalam persentase yang lebih tinggi di dalam cairan sperma[1, 2]. Menurut kriteria dari manual WHO tahun 2010, seorang pria didiagnosis teratozoospermia ketika presentase sperma normal di dalam ejakulat di bawah 4%[2, 3]. Teratozoospermia, atau disebut juga sebagai teratospermia, juga dapat diidentifikasi […]