Ceftaroline Fosamil: Manfaat – Dosis, dan Efek Samping

Ceftaroline Fosamil adalah obat yang biasa digunakan untuk mengobati infeksi yang disebabkan oleh bakteri. Obat ini masuk ke dalam kelas antibiotik sefalosporin. [1,2,3,4]. Apa itu Ceftaroline Fosamil? Indikasi lengkap mengenai ceftaroline fosamil serta pengaruhnya pada kehamilan dan menyusui:tercantum dalam tabel berikut [3]: Indikasi Obat infeksi bakteri Kategori Obat Keras Konsumsi Anak-anak dan dewasa Kelas Antibiotik […]

Cloxacillin: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Cloxacillin adalah obat golongan antibiotik kelas penislin, obat ini digunakan sebagai pengobatan infeksi karena bakteri. [1,2,3,4]. Apa itu Cloxacillin? Berikut adalah tabel indikasi lengkap obat cloxacillin hingga pengaruhnya terhadap kehamilan dan menyusui [3]: Indikasi Obat infeksi bakteri Kategori Obat Keras Konsumsi Anak-anak dan dewasa Kelas Antibiotik – Penisilin Bentuk Kapsul dan injeksi Kontraindikasi Hipersensitif terhadap […]

Spectinomycin: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Spectinomycin adalah sejenis antibiotik bergolongan aminosiklitol. Obat ini dihasilkan dari mikroorganisme Streptomyces spectabilis. [1] Spectam merupakan sebutan lain untuk spectinomycin. Antibiotik ini ampuh melawan bakteri gram negatif. [2] Apa itu Spectinomycin? Berikut ini adalah data mengenai spectinomycin seperti indikasi, kontraindikasi, peringatan dan lain-lain: [3] Indikasi Gonorea Kategori Obat Keras Konsumsi Anak-anak dan dewasa Kelas Antibiotik […]

Sparfloxacin: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Sparfloxacin adalah antibiotik yang memiliki gugus fluoroquinolone. Obat ini digunakan untuk mengatasi infeksi bakteri. [1] Sparfloxacin diberikan izin oleh FDA pada tanggal 19 Desember 1996. Di pasaran Amerika, obat ini telah ditarik dari pasaran. [2] Apa itu Sparfloxacin? Di bawah ini adalah informasi mengenai sparfloxacin seperti indikasi, kontraindikasi, peringatan dan lain sebagainya: [2,3] Indikasi Pneumonia […]

Pivmecillinam: Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Pivmecillinam adalah prodrug mecillinam, ester pivaloyloxymethyl dari amdinocillin yang diserap dengan baik secara oral, tetapi dipecah menjadi amdinocillin di mukosa usus. Obat ini aktif melawan organisme gram negatif dan digunakan sebagai amdinocillin. [2] Apa itu Pivmecillinam? Berikut ini info Pivmecillinam, mulai dari indikasi hingga peringatannya: [1] Indikasi Infeksi yang disebabkan oleh bakteri Kategori Obat Keras […]

Pivampicillin: Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Pivampisilin adalah obat yang termasuk dalam golongan senyawa organik yang dikenal sebagai asam amino n-asil-alfa dan turunannya. Asam amino N-asil-alfa dan turunannya adalah senyawa yang mengandung asam amino alfa (atau turunannya) yang mengandung gugus asil pada atom nitrogen terminalnya. Pivampisilin dianggap sebagai molekul yang praktis tidak larut (dalam air) dan relatif netral. Pivampisilin telah terdeteksi […]

Dexamethasone + Neomycin + Polymyxin B : Manfaat – Dosis, dan Efek Samping

Dexamethasone + Neomycin + Polymyxin B adalah kombinasi obat antibiotik yang digunakan untuk mengobati infeksi dan peradangan mata, termasuk konjungtivitis dan uveitis anterior kronis[1]. Sebuah studi prospektif pasien berturut-turut dilakukan bahwa tingkat alergi penggunaan 3 obat kombinasi ini sangatlah rendah. Dengan begitu NPD dalam bentuk salep sangat aman di oleskan pada kulit yang bermasalah[2]. Apa […]

Satranidazole: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Satranidazole merupakan golongan obat antiprotozoa yang memiliki spektrum luas. Obat ini sedikit sekali larut dalam air dan ketersediaan hayatinya rendah jika diberikan melalui jalur oral. [1] Satranidazole adalah obat turunan dari nitroimidazole. Bersama dengan senyawa lain dari nitroimidazole seperti metronidazole, tinidazole, dan nitazoxanide, obat ini digunakan untuk melawan infeksi Trichomonas vaginalis. [2] Apa itu Satranidazole? […]

Mupirocin: Manfaat – Dosis – Efek Samping

Mupirocin dijual di pasaran dalam 2 bentuk, yakni sebagai krim dan salep. Obat ini terbukti efektif dalam mengobati infeksi kulit yang disebabkan oleh bakteri [1,2,3,4]. Apa itu Mupirocin? Untuk mengetahui informasi mengenai indikasi mupirocin hingga pengaruhnya pada kehamilan dan menyusui, berikut adalah data-datanya [2]: Indikasi Obat infeksi kulit Kategori Obat Keras Konsumsi Dewasa dan anak […]

Paromomycin: Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Paromomycin adalah antibiotik aminoglikosida yang berasal dari Streptomyces rimosus var. paromomycinus, dengan aktivitas amebicidal dan antibakteri. Paromomisin mengikat secara khusus pada oligonukleotida RNA di situs A ribosom bakteri 30S, sehingga menyebabkan kesalahan membaca dan penghentian terjemahan secara prematur, sehingga menyebabkan penghambatan sintesis protein yang diikuti oleh kematian sel. [3] Apa itu Paromomycin? Berikut ini info […]