Vaginal septum adalah suatu kondisi dimana sistem reproduksi wanita tidak berkembang secara utuh, sehingga terbentuklah sebuah dinding pemisah berupa jaringan di dalam vagina. Dinding ini bisa melintang vertikal atau horizontal, memisahkan vagina menjadi dua bagian. Banyak anak perempuan yang tidak sadar dirinya mengalami vaginal septum hingga mencapai usia pubertas, ketika mereka mulai merasakan nyeri, tidak […]
Tag: gangguan reproduksi
Pendarahan vagina dapat menjadi gejala dari menstruasi atau gejala lain seperti polimenorea (siklus menstruasi dibawah 21 hari), oligomenorea (siklus menstruasi lebih dari 38 hari), amenorrhea (tidak menstruasi selama 90 hari), dan metroragia (menstruasi yang lebih lama dari 7 hari). [1] Pendarahan vagina yang tidak normal adalah pendarahan vagina yang tidak berhubungan dengan menstruasi. Pendarahan ini […]
Merokok bisa membahayakan hampir seluruh organ dalam tubuh, menyebabkan banyak penyakit, serta mengurangi kondisi kesehatan perokok secara umum. Berikut adalah penyakit-penyakit yang bisa disebabkan oleh kebiasaan merokok: Kanker paru-paru Jumlah orang yang meninggal karena kanker paru-paru lebih banyak dibandingkan akibat jenis kanker lainnya. Merokok adalah faktor risiko nomer satu bagi terjadinya penyakit ini, yaitu sekitar […]