Anda tentu sudah mengenal sayuran yang satu ini, terong adalah sayuran yang ekonomis dan mudah didapatkan di pasar tradisional maupun di supermarket, bahkan saat ini banyak keluarga yang menanam terong dengan metode hidroponik di rumah. Terong pada umumnya berwarna ungu, namun sebenarnya terong memiliki beberapa varietas yang dibedakan dari warna kulit dan bentuknya. Ada terong […]
Tag: gizi kehamilan
Pare adalah sayuran yang mudah ditemukan di sekitar kita, baik di pasar tradisional maupun di supermarket. Pare memiliki rasa yang pahit, sayur yang mirip dengan mentimun namun kulitnya memiliki tonjolan-tonjolan tumpul dan daging di dalamnya berwarna putih. Pare di dalam bahasa Inggris disebut bitter cucumber atau artinya timun pahit dan ada juga yang menyebutnya bitter […]
Ibu hamil membutuhkan lebih banyak nutrisi yang bergizi tinggi karena ibu hamil tak hanya membutuhkan nutrisi bagi dirinya namun juga memberikan nutrisi bagi janin yang sedang dikandungnya. Protein, karbohidrat, vitamin, mineral dan nutrizi bergizi lainnya sangat dibutuhkan dalam proses pembentukan janin. Meskipun ibu hamil membutuhkan banyak nutrisi bergizi tinggi, namun tidak semua makanan baik dikonsumsi […]