Bolehkah Ibuprofen Untuk Ibu Menyusui?

Secara ideal, anda tidak diperkenankan untuk mengonsumsi obat apapun selama hamil dan menyusui. Hal ini disebabkan karena beberapa obat dapat disalurkan ke bayi anda melalui air susu. [3] ASI merupakan makanan terbaik untuk bayi dalam 1 tahun pertama. ASI dapat menyediakan vitamin dan nutrisi penting untuk si bayi. Namun, hampir semua jenis obat yang mengalir […]

8 Efek Samping Ibuprofen Jangka Panjang

Ibuprofen pertama kali dikenalkan ke masyarakat umum pada tahun 1969 dan hingga saat ini menjadi obat yang populer untuk meredakan nyeri atau demam pada orang dewasa maupun anak-anak. Obat jenis ibuprofen ini adalah obat yang cukup aman untuk di konsumsi selama dosisnya sesuai.[1] Cara Kerja ibuprofen dapat dijelaskan sebagai berikut, pada umumnya tubuh mengeluarkan mengeluarkan […]

Penyebab Syok Anafilaksis

Syok Anafilaksis merupakan reaksi alergi parah yang dapat berlangsung dalam beberapa detik bahkan beberapa menit setelah terpapar sesuatu yang memicu terjadinya alergi. Anafilaksis disebabkan oleh sistem kekebalan tubuh yang berfungsi untuk melawan zat asing berbahaya yang masuk ke tubuh, seperti bakteri dan virus [3]. Namun, sistem kekebalan tubuh pada seseorang dapat menimbulkan reaksi yang berlebihan […]

Ibuprofen : Manfaat – Dosis, dan Efek Samping

Ibuprofen bekerja untuk mengurangi hormon yang disebabkan oleh peradangan dan nyeri pada tubuh. Obat ini termasuk  obat antiinflamasi nonsteroid[1]. Apa Itu Ibuprofen ? Berikut ini info mengenai Ibuprofen, mulai dari indikasi hingga peringatannya [1,2] Indikasi Antiinflamasi non steroid untuk penggunaan topikal. Digunakan dalam pengobatan nyeri sendi dan otot. Kategori → Analgesik, Nonopioid→ Obat Antiinflamasi Nonsteroid (NSAID), […]