Kanker Tiroid Meduler: Penyebab – Gejala dan Pengobatan

Apa Itu Kanker Tiroid Meduler? Kanker tiroid meduler merupakan jenis kanker tiroid yang berasal dari sel pelepas hormon kalsitonin yang disebut dengan sel-sel parafolikuler [1,2,5,9]. Sel-sel parafolikuler ini sendiri disebut juga dengan sel-sel C yang berada di kelenjar tiroid [1,2]. Pada kondisi kanker tiroid meduler, kadar kalsitonin akan meningkat secara berlebihan. Fakta Tentang Kanker Tiroid […]

Kanker Tiroid Papiler : Penyebab – Gejala dan Pengobatan

Apa Itu Kanker Tiroid Papiler? Kanker tiroid papiler adalah jenis kanker tiroid paling umum yang berasal dari sel-sel folikuler atau folikel tiroid [1,2,4,5,7,9]. Namun jika kanker tiroid folikuler lebih rentan dialami oleh lansia, maka kanker tiroid papiler lebih banyak dijumpai pada usia 30-50 tahun [4]. Kanker tiroid ini pun diketahui menjadi jenis kanker tiroid yang […]

Kanker Tiroid Folikuler : Penyebab – Gejala dan Pengobatan

Apa Itu Kanker Tiroid Folikuler? Kanker tiroid folikuler merupakan jenis kanker tiroid yang di mana tumor tumbuh pada sel folikel tiroid yang dilapisi oleh sel epitel kuboid [1,2,9,10] Kanker tiroid folikuler sendiri pun merupakan jenis kanker tiroid paling umum dengan kasus yang dijumpai sebanyak 10-15% dari seluruh kasus kanker tiroid [1]. Orang dewasa yang jauh […]

Kanker Tiroid : Jenis – Gejala dan Pengobatan

Apa Itu Kanker Tiroid? Kanker tiroid merupakan jenis kanker pada kelenjar tiroid sehingga sel-sel pada kelenjar ini tumbuh secara tak normal dan tak terkontrol [1,2,3,10,11]. Kanker tiroid tergolong sebagai jenis kanker yang langka dan tak mudah terdeteksi karena tidak menimbulkan gejala apapun pada kondisi awal. Penyakit gondok adalah salah satu peningkat risiko terjadinya kanker tiroid. […]

Vandetanib: Manfaat – Dosis dan Efek Samping

Vandetanib digunakan untuk mengobati kanker tiroid (tipe meduler). Vandetanib bekerja memperlambat atau menghentikan pertumbuhan sel kanker. [1,2,3] Apa Itu Vandetanib? Berikut penjelasan secara ilmiah tentang obat vandetanib: [2] Indikasi Karsinoma tiroid stadium lanjut Kategori Obat resep Konsumsi Dewasa Kelas Inhibitor protein kinase, Antineoplastik Bentuk Tablet Kontraindikasi Pasien dengan interval QTc lebih dari 480 milidetik, Sindrom […]