Infeksi saluran kencing adalah kondisi ketika infeksi menyerang saluran kencing/kemih, yakni kandung kemih, ureter, uretra atau bahkan ginjal [1]. Escherichia coli adalah jenis bakteri yang umumnya menyebabkan infeksi saluran kencing, baik pada anak-anak maupun orang dewasa [1]. Meski bakteri merupakan penyebab umum penyakit ini, pada beberapa kasus infeksi saluran kencing disebabkan oleh jamur [2]. Ketika infeksi […]
Tag: saluran kencing
Terlalu sering kencing di malam hari dapat disebut sebagai nokturia. Kondisi ini berkaitan dengan terbangun di malam hari untuk kencing. [1] Selama waktu tidur, tubuh akan memproduksi sedikit urin. Hal ini menandakan bahwa kebanyakan orang tidak terbangun di malam hari untuk kencing dan bisa tidur tanpa terganggu selama 6 hingga 8 jam. [2] Jika Anda […]
Sering terburu-buru buang air kecil atau kencing banyak dialami oleh wanita. Keinginan kencing yang mendadak terjadi terlalu sering ini dapat membuat Anda merasa tidak nyaman. Selain itu, aktivitas sehari-hari Anda pun bisa terganggu karena frekuensi buang air kecil Anda jauh lebih banyak dari standar normalnya. [1,2] Namun Anda perlu tahu terlebih dahulu berapa standar normal […]
Infeksi saluran kemih di sebabkan oleh bakteri yang masuk ke urin dan naik ke dalam kandung kemih. Lebih dari 8,1% pasien menderita infeksi saluran kemih, dimana kebanyakan 60% wanita dan 12% pria [8]. Apa Itu Infeksi Saluran Kemih? Infeksi saluran kemih merupakan salah satu kondisi dimana sebagian besar infeksi terdapat pada saluran kemih bagian bawah […]