Clotrimazole digunakan untuk mencegah pertumbuhan jamur pada mulut, tenggrokan, liang telinga, vagina (candidiasis vaginalis) dan infeksi jamur lainya seperti, tinea pedis (jamur di jari-jari kaki), kurap, panu serta infeksi jamur yang menyebabkan pencerahan atau penggelapan pada kulit leher, dada, lengan, atau kaki. [4,5,6] Apa itu Clotrimazole? Clotrimazole adalah obat anti-jamur dengan cara kerja mengerahkan aksi enzim lanosterol […]
Home » Clotrimazole
Clotrimazole: Manfaat – Dosis dan Efek Samping
- Penulis artikel Scientific review by : Tim Riset IDNmedis
- No Comments on Clotrimazole: Manfaat – Dosis dan Efek Samping