Apa itu Atrisi Gigi? Atrisi gigi ialah hilangnya struktur atau jaringan gigi akibat kontak antar gigi. Friksi yang disebabkan oleh gesekan antar gigi dapat mengikis permukaan gigi yang digunakan untuk menggigit[1, 2]. Meskipun atrisi gigi sering kali dianggap sebagai bagian dari proses penuaan normal, pada beberapa orang dapat terjadi dengan lebih cepat dapat akibat masalah […]
Tag: gigi
Sakit telinga kadang-kadang terasa seperti sensasi seperti ditusuk-tusuk yang terjadi selama beberapa jam. Kadang kala, rasa sakitnya hanya terasa bila Anda menyentuh telinga. Akan tetapi, pada kasus lain, Anda akan merasakan sakit pada telinga ketika menelan. [1] Rasa sakit pada telinga ketika menelan dapat membuat Anda menjadi tidak nyaman dan mengganggu kegiatan sehari-hari. Hal ini […]
Gigi sangatlah berguna, agar kita bisa mengunyah makanan dengan baik. Namun terkadang ada hal-hal atau kebiasaan yang dapat merusak gigi itu sendiri. Inilah beberapa kebiasaan yang bisa merusak gigi Anda, dan Anda harus benar-benar menghindarinya agar gigi Anda bisa sehat. Mengunyah Es secara Langsung Es biasa ada dalam minuman yang biasanya membuat menjadi lebih dingin […]
Menyikat gigi setiap hari tidak hanya penting untuk menjaga kebersihan mulut, tetapi juga berperan untuk menjaga kesehatan seluruh tubuh. American Dental Association menganjurkan untuk menyikat gigi dua kali per hari masing-masing selama 2 menit[1]. Menyikat gigi dengan benar akan membantu mencegah kondisi seperti radang gusi dan kerusakan gigi. Gigi yang tidak disikat dengan baik menggunakan […]
Ketiadaan gigi merupakan kelainan perkembangan yang umum terjadi pada manusia. Kelainan ini dapat berupa ketiadaan gigi dalam beragam jumlah baik pada gigi susu atau gigi permanen. [1] Anodontia merupakan kondisi tidak munculnya seluruh gigi baik gigi susu maupun gigi permanen. Kondisi ini merupakan kondisi langka yang terjadi sejak lahir. Akan tetapi terdapat pula kondisi anodontia […]
Ketika Anda mengalami sakit gigi, Anda mungkin akan berkunjung ke dokter gigi. Tetapi, apa yang akan Anda lakukan ketika Anda memiliki permasalahan pada gusi Anda? [1] Terdapat banyak penyebab dari gusi yang terasa sakit. Tetapi, terdapat permasalahan gusi yang tidak menyebabkan rasa sakit secara langsung. [1] Terjadinya gusi sakit bisa terlihat tidak serius hingga sangat […]
Kesehatan gigi adalah hal yang sangat penting untuk anak-anak. Jika mereka tidak diajarkan tentang pentingnya menjaga kesehatan gigi, mereka bisa mengalami hal seperti gigi berlubang. Gigi yang berlubang bisa menyebabkan rasa sakit pada penderitanya. Tentu saja hal ini akan membuat aktivitas anak terganggu seperti bermain atau makan. Gigi berlubang yang terus dibiarkan akan membuat gigi […]
Bayi suka menggigit ibu jari mereka. Hal ini merupakan bagian yang tak terpisahkan selama masa pertumbuhan bayi. Akan tetapi, bagaimana jika yang digigit tidak hanya ibu jari melainkan seluruh telapak tangan, kepalan tangan, bahkan jari lainnya? Apakah hal tersebut normal? [1] Hal ini sangatlah normal. Pada dasarnya segala sesuatu yang dilakukan oleh para bayi merupakan […]
Mainan gigitan bayi adalah suatu benda berbentuk mainan yang diletakkan bayi Anda ke dalam mulutnya. Hal ini biasanya terjadi ketika bayi Anda mengalami perkembangan gigi baru. Dengan melakukan hal tersebut, bayi Anda mendapatkan rasa nyaman dan lega ketika mengunyah mainan gigitan bayi. [1] Pertumbuhan gigi adalah salah satu proses dari perkembangan bayi Anda sejak beberapa […]
Gusi gatal bisa merupakan gejala dari penyakit lain, bisa juga merupakan reaksi alergi, atau memang sedang terjadi masalah pada gusi mulut. Banyaknya kemungkinan penyakit dan kelainan yang berkaitan dengan gusi gatal membuat penting untuk segera mendiagnosisnya. [1,2] Agar dapat mendiagnosis dan membedakan apa yang menyebabkan gusi gatal terjadi pada masing-masing orang, perlu dipelajari lebih lanjut […]