Salah satu masalah kesehatan mulut yang cukup umum adalah mulut yang terasa pahit. Tidak hanya itu, seringkali keluhan gusi berdarah juga dijumpai. Namun bila keduanya terjadi bersamaan, hal ini mungkin lumayan mengganggu. Kenali berbagai kemungkinan faktor penyebab mulut pahit sekaligus gusi berdarah dan penanganannya yang sesuai. 1. Karang Gigi Karang gigi mungkin kerap dianggap sebagai […]
Tag: gusi berdarah
Gusi berdarah mungkin merupakan satu kondisi yang umum terjadi, namun hal ini tak dapat dibiarkan begitu saja. Pembentukan dan penumpukan plak pada gusi menjadi penyebab umum timbulnya gusi berdarah [1,2,3]. Berikut ini pun adalah beberapa kondisi yang mampu mendasari munculnya gusi berdarah yang perlu diketahui dan diwaspadai [1,2,3] : Kekurangan vitamin C Kekurangan vitamin K […]
Apa Itu Gusi Sering Berdarah? Gusi berdarah dapat terlihat sebagai noda berwarna merah jambu pada busa yang dibuang setelah melakukan sikat gigi. Atau juga melihat darah di dalam mulut setelah membersihkan gigi. Ada beberapa alasan dibalik gusi sering berdarah. Beberapa di antaranya sederhana mis. salah menyikat gigi atau bisa juga karena kondisi medis tertentu. [1] […]
Gusi adalah bagian dalam rongga mulut yang memiliki peran penting sebagai pelindung dan penyangga gigi. Kesehatan gigi menjadi penting untuk diperhatikan karena dapat mengganggu pertumbuhan dan perkembangan anak Penyakit yang dapat terjadi di gusi pun bermacam macam seperti gusi bengkak, gusi turun , gingivitis dll. Hal ini tidak hanya dialami oleh orang dewasa tetapi bayi […]