7 Manfaat Makan Ikan Tilapia Bagi Kesehatan

Ikan tilapia adalah salah satu jenis ikan air tawar yang tidak asing bagi masyarakat Indonesia walau berasal dari sungai Nil di Afrika, sebab ikan yang juga disebut dengan ikan nila ini sudah sering dikonsumsi [1]. Di dalam 100 gram ikan tilapia atau nila, ada sejumlah nutrisi penting bagi tubuh apabila mengonsumsinya tanpa berlebihan, yakni [2] […]

Ikan Nila: Manfaat – Gizi dan Efek Sampingnya

Tentang Ikan Nila Ikan nila (Oreochromis niloticus) merupakan ikan spesies tropis yang lebih suka hidup di perairan dangkal dengan suhu hangat. [2] Daging ikan nila berwarna putih, teksturnya lembut dan memiliki rasa amis yang ringan. [4] Ikan nila adalah sumber protein, vitamin D dan vitamin B12, kalium dan magnesium yang baik. [3, 4] Fakta Menarik Tentang Ikan Nila Berikut […]