Sucralfat adalah obat yang termasuk ke dalam golongan obat yang disebut protektan. [4] Obat ini digunakan untuk mengobati ulkus duodenum (bagian atas dari usus kecil) dan gastritis (radang lapisan lambung). [1, 2, 3, 4, 5] Apa Itu Sucralfat? Berikut ini merupakan keterangan dari sucralfat yang akan dijelaskan mulai dari indikasi hingga peringatannya: [1] Indikasi Obat untuk mengobati […]
Tag: obat lambung
Chlordiazepoxide berada dalam kelas obat yang disebut benzodiazepine. Chlordiazepoxide mempengaruhi bahan kimia di otak yang mungkin tidak seimbang[2][3]. Clidinium berada dalam kelas obat yang disebut antikolinergik. Clidinium membantu mengurangi asam lambung, mengurangi kejang usus dan kram perut[2][3]. Chlordiazepoxide dan clidinium adalah obat kombinasi yang efektif dalam mengobati sakit maag, sindrom iritasi usus besar, atau gejala […]
Naproxen + Esomeprazole adalah obat kombinasi yang digunakan untuk mengobati gejala osteoartritis , rheumatoid arthritis , dan ankylosing spondylitis . Esomeprazol dalam esomeprazol dan naproxen membantu mengurangi risiko tukak lambung pada orang yang mungkin berisiko terhadapnya saat menerima pengobatan dengan NSAID.[2] Apa Itu Naproxen + Esomeprazole? Berikut ini info mengenai Naproxen + Esomeprazole, mulai dari indikasi hingga peringatannya: [1,2,3] Indikasi Mengobati gejala osteoartritis , rheumatoid […]
Misoprostol digunakan untuk mencegah kemungkinan terjadinya peradangan lambung pada pasien yang sedang mengonsumsi obat-obat anti-inflamasi nonsteroid (NSAID) seperti aspirin, ibuprofen, naproxen dan terutama bila pasien tersebut memiliki gejala tukak lambung. [4, 5] Dalam kasus tertentu para ahli medis biasanya menggunakan Misoprostol dalam kombinasi dengan obat lain, seperti Mifepristone untuk tindakan pengguguran kandungan atau melancarkan prosedur […]
Metoclopramide digunakan untuk meredakan mual dan muntah karena pengaruh efek samping dari prosedur bedah, kemoterapi atau radioterapi dan rosedur pengobatan tertentu pada perut dan usus. [3, 5] Selain itu, digunakan juga sebagai obat jangka pendek (selama 4-12 minggu penggunaan) untuk mengobati mulas atau rasa panas di perut (heartburn) yang disebabkan oleh gastroesophageal reflux (GERD) pada orang yang telah […]
Clebopride digunakan untuk pengobatan gangguan motilitas lambung dan usus seperti dispepsia non-ulkus (NUD), gastritis kronis, atau penyakit gastroesophageal reflux (GERD) dan juga digunakan untuk mengobati mual dan muntah setelah operasi atau diinduksi oleh kemoterapi kanker. [1] Senyawa ini termasuk dalam kelas senyawa organik yang dikenal sebagai n-benzylpiperidines. N-benzylpiperidines adalah senyawa heterosiklik yang mengandung cincin piperidin […]
Esomeprazole adalah obat yang dapat digunakan untuk mengatasi gejala penyakit lambung tertentu, seperti Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) [1,2]. Obat ini juga kerap kali digunakan oleh tenaga medis di berbagai negara karena keampuhannya dalam menyembuhkan pasien yang menderita penyakit lambung. Apa itu Esomeprazole? Berikut akan kami sampaikan kepada anda mengenai Esomeprazole: [3] Indikasi Antasida, Agen Antireflux […]