6 Jenis Suplemen untuk Memperkuat Tulang

Tulang memiliki peranan yang penting untuk menyokong tubuh dan melindungi organ-organ penting yang ada dalam tubuh. Jika kesehatan tulang terganggu, maka fungsi organ lainnya juga dapat terganggu. Namun seiring bertambahnya usia, seseorang dapat mengidap osteopenia dan osteoporosis. Osteopenia adalah kondisi rendahnya kepadatan tulang namun belum cukup rendah untuk digolongkan sebagai osteoporosis atau dapat dikatakan sebagai […]

8 Gejala Penyakit Osteoporosis dan Cara Pengobatannya

Osteoporosis merupakan sebuah penyakit yang gejalanya ditandai dengan berkurangnya masa tulang atau perubahan pada bagian struktur jaringan tulang, dapat  mengakibatkan kekuatan tulang mengalami penurunan drastis, meningkatnya kerapuhan tulang, serta menyebabkan risiko terjadinya patah tulang [4] . Osteoporosis yaitu  pengeroposan tulang menjadi rapuh (fragil) sehingga berujung pada patah tulang. Penyakit osteoporosis kebanyakan dialami oleh lansia namun […]

Osteoporosis – Penyebab – Gejala dan Pengobatan

Apa Itu Osteoporosis? Osteoporosis adalah suatu gangguan kesehatan tulang di mana tulang mengalami penurunan pada kepadatannya sehingga tulang keropos, rapuh, hingga gampang retak [2,3,4,5]. Osteoporosis tidak serta-merta terjadi begitu saja karena kondisi ini berkembang selama bertahun-tahun yang bila tak disadari dapat berbahaya. Bahkan risiko fraktur atau patah tulang menjadi lebih tinggi pada penderita osteoporosis yang […]